BANYUASIN – Dengan belum ditemukan nya korban ABK TAGBOT OCEAN POWER 21 atas nama Ahmad Rizal Gadd yang tengelam di perairan sungai Musi desa Tanjung Tiga pada Minggu(02/01/22) akibat perahu ketek yang di timpanginya tengelam dan masuk ke bawa Ponton Batu Bara yang sedang bersandar.
Polsek Rantau Bayur lakukan giat apel gabungan untuk persiapan pencarian di hari ke Tiga pada Selasa(04/01/22).
Kegiatan berlangsung di dermaga Pengumbuk yang di pimpin langsung oleh Kapolsek Rantau Bayur AKP SUGENG SARWAN,SH di ikuti oleh unsur – unsur terkait lain nya.
Adapun Unsur unsur terkait yang mengikuti Giat sbb :
1. KORD RESQIU M.ENIM PAK EDDY RAMLAN.
2. DANSAT GAS BPBD M.ENIM PAK DEDY.
3. POLAIR POLDA SUMSEL BRIPKA MH.PUTRA BESERTA ANGGOTA
4. PERS KORAMIL GELUMBANG.
5. BASARNAS PROP SUMSEL DAN BANYUASIN PAK YOPI.
6. BPBD BANYUASIN.
7. KPLP PALEMBANG
8. SAHBANDAR PALEMBANG.
Saat di bincangi Kepal Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Muara Enim Ir.Yulius.MSi melalui Kordinator Resqiu Eddi Ramlan menjelaskan bahwa kegitan ini adalah sebagai bentuk peduli untuk membatu sebagai bentuk kemanusiaan walaupun kejadian tersebut bukan diwilaya Kabupaten Muara Enim.
Eddi Ramlan juga menjelaskan tindakan yang akan dilakukan terkait pencarian akan di lakukan pada 7 hari pertam,namun kalau pihak keluarga sudah meng iklaskan pencarian akan di hentikan.
Eddi berharap dengan kerjasam antara pihak terkait dari kedua Kabupaten,korban cepat di temukan.
Red/OS